06 September 2020

ASEAN-Korea Academic Essay Contest 2020: Lomba Karya Tulis untuk Mahasiswa


Bagi teman-teman yang memiliki kegemaran dan keterampilan menulis karya tulis ilmiah, ada kesempatan baik untuk mengasah kemampuan dan memperkenalkan karya kalian, sekaligus memperebutkan hadiah total sebesar KRW 5.000.000 (sekitar Rp 60 juta dengan nilai tukar saat artikel ini diunggah). ASEAN-Korea Centre sedang membuka pendaftaran lomba menulis karya tulis ilmiah ASEAN-Korea Academic Essay Contest 2020 yang mengambil tema ASEAN-Korea Digital Partnership in the Post-COVID-19 Era.


Syarat dan Ketentuan Umum:
  • Peserta adalah mahasiswa jenjang S1 atau jenjang S2
  • Peserta boleh perorangan atau tim (dengan 2 anggota)
  • Karya tulis dalam bahasa Inggris atau Korea
  • Pengiriman karya tulis harus disertai rekomendasi dari dosen pembimbing
Simak juga:
Prosedur Pendaftaran:
Sebelum memdaftar, silakan mengisi Formulir Pendaftaran (unduh di sini) dan Surat Rekomendasi dari Dosen (unduh di sini). Karya tulis dan berkas pendukung lainnya dikirimkan melalui Formulir Pengiriman (klik di sini). Semua pertanyaan terkait lomba ini dikirimkan ke essay@aseankorea.org.
Informasi lengkapnya bisa dibaca di website resmi ASEAN-Korea Centre.



Batas Akhir Pengiriman Karya: 8 November 2020

Mudah-mudahan informasi ini bermanfaat. Selamat mendaftar, semoga berhasil.
Bagikan melalui:
@ BeasiswaKita 2019. Diberdayakan oleh Blogger.

Artikel Direkomendasikan

Beasiswa S2 dan S3 di KAUST Arab Saudi

Buat teman-teman yang berminat melanjutkan studi jenjang S2 dan S3 di luar negeri , King Abdullah University of Science and Technology (KAU...

ARSIP ARTIKEL